Ketentuan Refund
Ketentuan Refund
Sentral Komputer hanya menerima pengembalian produk cacat produksi. Selain cacat produksi ketentuan lainnya adalah, spesifikasi produk tidak sesuai dan pengembalian transaksi. Semua itu dapat dilakukan dengan batas waktu 7 hari setelah produk diterima.
Tata Cara Pengembalian Produk
- 1. Langkah pertama yang harus Anda lakukan adalah buka halaman Pesanan Saya, pilih produk yang akan dikembalikan, kemudian klik tombol Pengembalian Produ
- 2. Pastikan Anda telah mengisi dan melengkapi data produk yang terdapat pada Kolom Pengembalian Produk. Jika sudah, klik tombol Kirim. Sekedar informasi, konfirmasi persetujuan pengembalian produk akan dikirim melalui email setelah 1 (satu) hari kerja.
- 3. Setelah mendapat konfirmasi dari kami, silakan kirimkan produk anda ke:
Sentral Komputer
Taman Pulo Indah, Jl. Manggis blok M No. 34 – Penggilingan,
Cakung
Jakarta Timur 13940
No. Order: [ isi no. order Anda]
No. Handphone: [ isi no. handphone Anda]
- 4. Solusi bisa berupa Penggantian Produk atau Refund (jika produk tidak tersedia). Info selengkapnya, silakan baca langsung di website Sentral Komputer
Top Choices For You
Loading...